Inilah Cara Membuat Rica-rica Daging Sapi Mudah

Berbagai macam resep olahan Daging Qurban yang mudah dan enak


Rica-rica Daging Sapi.


Rica-rica Daging Sapi

Kamu dapat memasak Rica-rica Daging Sapi dengan 13 bahan and 6 langkah mudah. Yuks simak penjelasan berikut ini :


Bahan yang perlu disiapkan untuk Rica-rica Daging Sapi

  1. Bahan.
  2. 250-300 gram Daging sapi.
  3. Air.
  4. Daun salam.
  5. Kecap.
  6. 1 Keping Gula Jawa.
  7. Bumbu.
  8. 2 Siung Bawang Putih.
  9. 2 Siung Bawang Merah.
  10. 3 Ruas Kunyit.
  11. 3 Ruas Jahe.
  12. Merica.
  13. Garam.


Langkah langkah memasak Rica-rica Daging Sapi

  1. Haluskan semua bumbu.
  2. Lumuri daging dengan bumbu yang telah dihaluskan. Marinate +-30menit.
  3. Rebus air lalu masukkan daging yang telah dilumuri bumbu dan daun salam.
  4. Masukkan gula jawa dan beri kecap sesuai selera.
  5. Masak daging hingga air tinggal sedikit sehingga bumbu bisa meresap ke daging.
  6. Sudah siap disajikannn ❤.